Web InfoTekno - Smartphone (Bahasa Indonesia:Telepon Pintar) merupakan salah satu Teknologi yang memanfaatkan Operasi Sistem "Android" milik Google. Smartphone juga banyak kita temui pada kalangan masyarakat, karena mudah ditemukan pastinya kamu sudah mengetahuinya bukan...???. Jika kamu belum mengenal Apa Itu Smartphone. Mari baca artikel ini dengan seksama, karena kali ini Web InfoTekno akan memberi informasi kepada kalian semua tentang "Pengertian Smartphone Dan Alat Komunikasi Terdahulu".
Bentuk Dan Macam-macam Smartphone. |
Apa Itu Smartphone
[Menurut Wikipedia Bahasa Indonesia]
Apa Itu Smartphone...???, Smartphone (Dalam Bahasa Indonesia: Telepon Pintar/Cerdas) adalah telepon genggam yang mempunyai kemampuan dengan pengunaan dan fungsi yang menyerupai komputer. Belum ada standar pabrik yang menentukan arti ponsel cerdas. Bagi beberapa orang, ponsel cerdas merupakan telepon yang bekerja menggunakan seluruh perangkat lunak sistem operasi yang menyediakan hubungan standar dan mendasar bagi pengembang aplikasi. Bagi yang lainnya, ponsel cerdas hanyalah merupakan sebuah telepon yang menyajikan fitur canggih seperti surel (surat elektronik), internet dan kemampuan membaca buku elektronik (e-book) atau terdapat papan ketik (baik sebagaimana jadi maupun dihubung keluar) dan penyambung VGA. Dengan kata lain, ponsel cerdas merupakan komputer kecil yang mempunyai kemampuan sebuah telepon.
Pertumbuhan permintaan akan alat canggih yang mudah dibawa ke mana-mana membuat kemajuan besar dalam pemroses, ngingatan, layar dan sistem operasi yang di luar dari jalur telepon genggam sejak beberapa tahun ini.
Alat Komunikasi Terdahulu
Sebelum Smartphone dikenal luas sekarang untuk berkomunikasi. Sebelumnya alat komunikasi ini masih berupa Telepon rumah, Atau HP Batangan (Yang masih menggunakan tombol huruf untuk mengetik). Saya akan ceritakan bagaimana bentuk awal dari Alat Komunikasi seperti ini yang pernah saya gunakan pada saat dahulu.
Dulu, sebelum ada Alat Komunikasi yang namanya Handphone (Bahasa Indonesia; Telepon Genggam), saya masih merasakan betapa agak susahnya untuk berkomunikasi, yaitu kita harus pergi dulu ke Warung Telepon (WarTel) yang bisa dibilang Bayarannya masih mahal karena dihitung per-menit. Tetapi sekarang sudah banyak Provider Jaringan yang menawarkan Paket Telepon "Bayar Sekali, Telepon Sepuasnya". Inilah salah satu bukti bahwa perkembangan Teknologi dapat membantu kehidupan Manusia.
Oke.., hanya itu saja yang bisa saya sampaikan pada artikel perdana kali ini tentang "[Pengertian Dasar] Apa Itu Smartphone Dan Alat Komunikasi Terdahulu". Terima kasih telah membaca artikel ini...
~Pengunjung Yang Baik Adalah Pengunjung Yang Meninggalkan Komentar~
Syarat Memberi Komentar:
-No SARA
-No Link Aktif
-Komentar Sesuai Topik
-Jujur dan Relevan
Terima kasih telah berkomentar.. ;) ConversionConversion EmoticonEmoticon